Menteri Koordinator Bidang Pangan (Menko Pangan) Zulkifli Hasan usai menghadiri Rapat Koordinasi Terbatas Penetapan Neraca Komoditas Pangan 2025 di Kantor Kemenko Pangan, Jakarta, Senin (9/12/2024). (BP/Ant)JAKARTA, BALIPOST.com – Indonesia tidak lagi melakukan impor untuk komoditas garam konsumsi, gula konsumsi, beras dan jagung untuk pakan ternak pada 2025. “Jadi tidak impor jagung untuk pakan, tidak impor […]